Proses desain database, Diagram hubungan entitas model REA, Membangun diagram REA untuk suatu siklus transaksi, dan Implementasi diagram REA dalam database relasional
Tulisan - Proses desain database 1. Analisis system Yaitu terdiri atas perencanaan awal untuk menentukan kebutuhan dan kemungkinan mengembangkan sebuah system baru. 2. Desain konseptual Yaitu menyertakan pengembangan skema skema yang berbeda bagi system baru pada tingkat konseptual, eksternal, dan internal. 3. Desain fisik Yaitu terdiri atas menerjemahkan skema tingkat internal ke dalam struktur database sesungguhnya yang akan diimplementasikan ke dalam system baru tersebut. 4. Implementasi dan konversi Yaitu menyatakan seluruh aktifitas terkait dengan transfer data dari sistem yang ada ke SIA database baru, menguji system baru, dan melatih para pegawai bagaimana menggunakannya. 5. Operasi dan pemeliharaan Yaitu mengawasi kinerja system dan kepuasan pengguna untuk menentukan kebutuhan untuk membuat peningkatan dan modifikasi sistem. - Diagram hubungan entitas model REA Entitas adalah seg